Selasa, 04 November 2014

Q-Dir 6.01

File dan folder lebih mudah untuk dikelola, dengan teknik Quadro View yang Simpel & Praktis. Menghapus, mengganti nama, menduplikasi, dan mengcopy merupakan berbagai kegiatan yang dilakukan untuk mengatur dan memanajemen file. Kegiatan ini biasanya dilakukan dengan bantuan Windows Explorer. Bila Anda sudah merasa bosan atau merasa Windows Explorer sudah tidak dapat memenuhi kebutuhan Anda dalam mengatur file, tidak ada salahnya beralih ke sebuah aplikasi yaitu Q-Dir. 1.Mempercepat anda dalam mengakses file yang paling sering diakses. 2.Memiliki fitur Drag and Drop untuk memindahkan file. 3.Anda bisa melakukan copy paste antara Q-Dir directory views dan program lainnya seperti MS Explorer. 4.Memiliki akses popup menu ke desktp dan my computer. 5.Mengatur besarnya tampilan di layar Q-Dir 6.Memberi warna yang berbeda untuk masing-masing tipe file (misalnya warna biru untuk .exe, warna merah untuk .txt, dsb) 7.Fitur highlight filter untuk memudahkan anda dalam mencari dan memilih file. 8.Dilengkapi dengan preview setiap file yang anda akses.















LisensiFreeware
DeveloperSoftwareOK
Sistem OperasiWindows XP/Vista/7/8


Download Q-Dir Gratis Terbaru dengan mengklik tombol diatas


Baca Selengkapnya Q-Dir 6.01



0 komentar :

Posting Komentar

Copyright 2011 Beasiswa - Template by wesleyrizal - Admin www.beasiswaluarnegerigratis.blogspot.com